DATANGNYA ANIMASI KARTUN KE GRESIK

  
HEBAT... ! banyak banget ni makanan! Dari sandwict, ice kopyor, dan sebagainya dibuat sendiri oleh si penjaga stand. Selain makanan, banyak juga tokoh kartun terkenal, seperti Naruto, Doraemon, Hello Kitty dan sebagainya. Jangan salah ya...! mereka bukan kartun aslinya... tapi hanya para  siswa-siswi smansagres yang berpenampilan sebagai tokoh kartun terkenal... UNIK-UNIK ni....!
Dari kostum dan hiasan tiap stand terbuat dari berbagai bahan tak terpakai yang di daur ulang untuk dimanfaatkan. Cara menawarkan dagangannya juga cukup menarik, dengan menggunakan kostum yang menyerupai tokoh kartun terkenal mereka berkeliling membawa beberapa makanan atau minuman. Ada juga yang mempromosikan dari atas panggung. Satu per satu menu makanan yang dijual mereka sebutkan.
“sebenarnya kami memilih stand ini karena undian dikelas masing-masing.” kata salah satu penjaga stand Si Unyil. Biaya yang dibutuhkan juga cukup besar antara 300 ribu hingga 600 ribu, tergantung pada tiap stand. Asyik ya....?





  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar

Jumlah Pengunjung

  • Hii !! welcome to My Blog . Terimakasih atas kunjungan anda . Silahkan follow twitter saya @elegi__DePeBe atau add Facebook saya elegi_nuansa@yahoo.co.id anda juga bisa memberikan saran dan kritik terhadap blog saya :)

Posting ku

Widget Slideshow

What Time Is It ?

Powered By Blogger
Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts

Followers